Sukses

Segmen 7: Kapal Zahro Exspres Terbakar hingga TKA Ilegal China

KM Zahro Expres, kapal wisatawan yang membawa penumpang berlibur ke Pulau Tidung terbakar. Sementara tenaga ilegal China kembali terungkap.

Liputan6.com, Jakarta - KM Zahro Expres, kapal wisatawan yang membawa ratusan penumpang berlibur ke Pulau Tidung terbakar di tengah laut, Minggu, 1 Januari 2017.

Sementara itu, kasus tenaga ilegal China kembali terungkap. Kementerian Hukum dan HAM menangkap 76 perempuan warga China yang menyalahgunakan visa kunjungan wisata untuk bekerja.

Simak tayangan selengkapnya dalam tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.