Sukses

Segmen 2: Tolak Pabrik Semen hingga Aksi Damai Karyawan Freeport

Aksi menolak pembangunan pabrik Semen Indonesia tetap berlanjut. Sementara karyawan gelar aksi damai soal kisruh pemerintah dan PT Freeport.

Liputan6.com, Jakarta - Usai ditinggal para petani pegunungan Kendeng, aksi menolak pembangunan pabrik Semen Indonesia tetap berlanjut. Selain di Jakarta, aksi serupa juga berlangsung di Sukoharjo dan Samarinda.

Sementara itu, para karyawan menggelar aksi damai terkait kisruh pemerintah Indonesia dengan PT Freeport masalah ekspor konsentrat. Mereka berunjuk rasa di Alun Alun Kota Kuala Kencana dan Bundaran Timika.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.