Sukses

Segmen 8: Jokowi Bagi-Bagi KIS dan KIP hingga Beladiri Polisi

Selain bagi-bagi KIS dan KIP, Jokowi juga bagi-bagi bantuan PKH dan PMT. Sementara itu, Polres Jember gembleng anggotanya beladiri.

Liputan6.com, Tapanuli Tengah - Presiden Jokowi kembali membagi-bagikan Kartu Indonesia Sehat (KIS) dan Kartu Indonesia Pintar (KIP). Kali ini masyarakat di Tapanuli Tengah, Sumatera Utara, yang mendapatkan KIS dan KIP tersebut. Tak hanya itu, Jokowi juga memberikan bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) dan Pemberian Makanan Mambahan (PMT).

Sementara itu, Polres Jember menggembleng ratusan anggotanya dengan seni beladiri tangan kosong. Tidak tanggung-tanggung, mereka dilatih langsung oleh sejumlah pelatih bela diri profesional.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.